• Indeks
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Kode Etik
  • Redaksi
  • Hubungi-kami
Jumat, Januari 9, 2026
No Result
View All Result
lamanqu.com
  • Home
  • News
  • Entertainment
  • Hukum
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Lainnya
    • Olahraga
    • Teknologi
    • Fashion
    • Treveling
    • Health
    • Komunitas
    • Opini
    • Tokoh
    • Religi
  • Home
  • News
  • Entertainment
  • Hukum
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Lainnya
    • Olahraga
    • Teknologi
    • Fashion
    • Treveling
    • Health
    • Komunitas
    • Opini
    • Tokoh
    • Religi
No Result
View All Result
lamanqu.com
No Result
View All Result
danau ranau, oku selatan banner pemkab muba
ADVERTISEMENT
Home Serba Serbi Discovery

Tingkatkan Kesadaran Diri di Hari Pencegahan Bunuh Diri Sedunia

Reporter Editor Sumsel
10 September 2024
Hari Pencegahan Bunuh Diri Sedunia
Bagikan ke Whatsapp

LamanQu.Com – Dalam meningkatkan kesadaran mengenai kesehatan mental dan menekan angka bunuh diri di seluruh dunia. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menggandeng International Association of Suicide Prevention (IASP) dan menetapkan 10 september sebagai Hari Pencegahan Bunuh Diri Sedunia.

Tidak terasa peringatan tersebut sudah 21 tahun berlalu, Namun hampir satu juta orang meninggal setiap tahunnya akibat bunuh diri. Sedangkan untuk tingkat kematian ketiga terbesar pada terjadi pada kelompok usia 15-29 tahun secara global pada tahun 2021.

kasus bunuh diri
Sumber Gambar; https://www.inasp.id/suicide-statistics, https://www.who.int/data/gho/data/themes/mental-health/suicide-rates

Menurut WHO, bunuh diri telah menjadi masalah besar bagi kesehatan masyarakat di negara maju dan menjadi masalah yang terus meningkat jumlahnya di negara berpenghasilan rendah dan sedang.

Sementara Di Indonesia, tingkat kematian akibat bunuh diri berdasarkan jumlah kasus bunuh diri resmi pada tahun 2020 tercatat sebanyak 670 kasus, untuk kematian bunuh diri yang disesuaikan pada tahun 2020 minimal 2700 kasus.

Menurut Penelitian Asosiasi Pencegahan Bunuh Diri Indonesia (INASP), keluarga memainkan faktor kunci untuk bunuh diri di Indonesia, di mana banyak individu terdorong untuk bunuh diri karena konflik dengan keluarga, tetapi sering kali tidak mencoba bunuh diri karena juga memikirkan keluarga. Agama juga dapat mencegah seseorang untuk mencoba bunuh diri, tetapi karena takut akan stigma, juga dapat mencegah seseorang untuk mencari bantuan. Faktor lain termasuk akses ke perawatan psikologis, di mana hanya ada kurang dari 5.000 psikolog dan psikiater untuk seluruh populasi, dengan lebih sedikit lagi yang terlatih dalam pencegahan bunuh diri praktis.

Mengingat ketersediaan dan kualitas data terkait bunuh diri dan menyakiti diri sendiri masih sangat kurang. Hanya sekitar 80 Negara Anggota WHO yang memiliki data registrasi penting berkualitas baik dan dapat digunakan secara langsung untuk memperkirakan tingkat bunuh diri.

Maka berdasarkan data WHO, setidaknya ada 720.000 kasus bunuh diri pertahunnya. Selain itu stigma seputar bunuh diri dan ilegalitas perilaku bunuh diri di beberapa negara menambah kerumitan data, belum lagi kemungkinan besar pelaporan yang kurang dan kesalahan klasifikasi merupakan masalah yang lebih besar dalam kasus bunuh diri dibandingkan penyebab lainnya.

Sebagai bentuk pencegahan dan wujud kepedulian kita terhadap lingkungan di sekitar kita, berikut ini ada beberapa gejala yang mungkin ditunjukkan oleh orang yang ingin bunuh diri, diantaranya;

  • Sering membicarakan perihal kematian
  • Sering membicarakan kegelisahan yang berlebihan
  • Sering putus asa dan hilangnya gairah hidup
  • Emosi yang tidak stabil
  • Menarik diri dari aktivitas dan interaksi sosial
  • Kecanduan alkohol dan obat-obatan terlarang (narkoba)

Sumber Referensi;

“Statistik Bunuh Diri”. inasp. 10 September 2024. 10 September 2024. https://www.inasp.id/suicide-statistics

“Suicide”. who. 29 Agustus 2024. 10 September 2024. https://www.who.int/news-room/fact-sheets/detail/suicide

“Pencegahan Bunuh Diri, Kenali Tanda yang Perlu Diwaspadai”. alodokter. 31 Mei 2023. 10 September 2024. https://www.alodokter.com/pertolongan-pertama-mencegah-bunuh-diri

“Mengenal Tanda-Tanda Orang yang Mau Bunuh Diri”. hellosehat. 30 November 2022. 10 September 2024. https://hellosehat.com/mental/cegah-bunuh-diri/kenali-ciri-ciri-orang-yang-ingin-bunuh-diri/

“Cegah Bunuh Diri, Perlu Peran Keluarga dan Media Massa”. kemkes. 30 September 2018. 10 September 2024. https://sehatnegeriku.kemkes.go.id/baca/umum/20180930/0428077/cegah-bunuh-diri-perlu-peran-keluarga-dan-media-massa/

Tags: Hari Pencegahan Bunuh Diri Sedunia
ADVERTISEMENT
Previous Post

Konser Maroon 5 Semakin Dekat, Segera Siapkan Suplay Dana untuk Melihat Aksi Panggung Secara Live

Next Post

Kepolisian Pastikan Proses Hukum 3 Anak Dibawah Umur Yang Terlibat Pembunuhan dan Pemerkosaan Siswi SMP

Editor Sumsel

Info Terkait

No Content Available

Berita Terbaru

Perkuat Budaya Kerja Unggul, Kilang Pertamina Plaju Konsisten Bangun Mindset Keselamatan

Kejati Sumsel Selamatkan Keuangan Negara Rp 616 Milyar Dalam Perkara Dugaan Tipikor Fasilitas Pinjaman Kredit di Salah Satu Bank Pemerintah Kepada PT. BSS dan PT. SAL

UIN Raden Fatah Palembang Resmi Launching Penerimaan Mahasiswa Baru dan RPL Tahun 2026

Meriahkan HAB ke-80, Kemenag Sumsel Gelar Bazar Kerukunan

Dibalik Toga Hitam Chairul S Matdiah Pernah Gugat Presiden Megawati Soekarnoputri

Bintang Sumsel Bersinar Nasional, Daeng Supriyanto Pimpin Urusan Umum KSMI

Marciano Norman Apresiasi Kegiatan KSMI, Arahkan Perbaikan Roda Organisasi untuk Keberlanjutan Sepak Bola Mini

DPRD Palembang Gelar Rapat Paripurna ke-6 Masa Persidangan I Tahun 2026, Laporkan Aspirasi Warga dari Enam Dapil

Di Bawah Kepemimpinan RDPS, Satpol PP Palembang Jadikan Evaluasi 2025 Fondasi Penegakan Ketertiban 2026

Berita Populer

UIN Raden Fatah Palembang Resmi Launching Penerimaan Mahasiswa Baru dan RPL Tahun 2026

UIN Raden Fatah Palembang
Reporter YN
7 Januari 2026

Palembang, LamanQu.Com - Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang secara resmi melaunching Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) dan Rekognisi Pembelajaran...

Read more

Meriahkan HAB ke-80, Kemenag Sumsel Gelar Bazar Kerukunan

HAB ke-80
Reporter YN
7 Januari 2026

Palembang, LamanQu.Com - Kantor Wilayah (Kanwil) Kemenag Sumsel menggelar kegiatan Bazar Kerukunan dalam rangka memeriahkan Hari Amal Bakti (HAB) ke-80...

Read more

Matinya Nyali Garuda : Menagih Wibawa Indonesia di Tengah Terorisme Global Washington

Terorisme Global Washington
Reporter YN
4 Januari 2026

​Oleh: Ki Edi Susilo Sekretaris Jenderal Himpunan Keluarga Tamansiswa Indonesia (HIMPKA Tamansiswa) Palembang, LamanQu.Com - ​Dunia mengawali tahun 2026 dengan...

Read more

Dibalik Toga Hitam Chairul S Matdiah Pernah Gugat Presiden Megawati Soekarnoputri

Toga Hitam Chairul S Matdiah
Reporter YN
7 Januari 2026

Palembang, LamanQu.Com - Sosok advokat senior sekaligus legislator, Chairul S Matdiah, SH, MHKes, bersiap meluncurkan karya literatur terbarunya yang bertajuk...

Read more

© 2025 DIgital Media Sriwijaya

  • Indeks
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Kode Etik
  • Redaksi
  • Hubungi-kami
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Entertainment
  • Hukum
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Lainnya
    • Olahraga
    • Teknologi
    • Fashion
    • Treveling
    • Health
    • Komunitas
    • Opini
    • Tokoh
    • Religi

© 2025 DIgital Media Sriwijaya

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In