Barcelona Penuh Aksi Melawan Ferencvaros

Olahraga, Bola
Barcelona , Liga Champions , Puncak Klasemen , Skor Pertandingan

lamanqu.comBabak Penyisihan Grup G Liga Champions antara Barcelona melawan Ferencvaros yang berakhir dengan skor 5-1, pada Rabu (21/10/20) pukul 02.00 WIB. di Camp Nou, markas besar klub Barca.

Penjamuan tersebut di tuangkan lewat aksi barca yang dimana pada babak pertama tuan rumah terlihat unggul dengan torehan angka 2-0 di papan skor.

Selain menorehkan skor di babak awal, barca juga mampu menorehkan skor di babak kedua walau harus bermain dengan 10 pemain lantaran  Gerard Pique mendapat kartu merah di menit ke-68.

Walau demikian Barca tetap unggul bahkan berada di puncak klasemen sementara grup G dengan koleksi 3 poin dari 1 kali tanding.


Jalannya Babak Awal Pertandingan

Sejak peluit pertandingan di mulai, barca sudah melancarkan aksinya hingga di menit ke-17 saat Messi mendapat ruang di luar kotak penalti, namun aksinya itu masih dapat diatasi oleh Denes Dibusz.

Tidak ingin di tekan, Ferencvaros mulai mengancam gawang barca di menit ke-20 lewat sepakan Isael, tapi bola masih mengenai tiang, sehingga acaman itu teratasi.

Sekembali dari ancaman itu, Wasit menunjuk titik putih setelah Messi dilanggar oleh Adnan Kovacevic di menit ke-27. Berkat kemahiran Messi dalam melakukan eksekutor penalti, Barcelona unggul 1-0.

Menjelang 3 menit sebelum turun minum, Fati akhirnya menggandakan keunggulan Barcelona lewat usahanya yang menjaga posisi tetap onside lalu menyambut bola dari Frenkie De Jong dan dengan tendangan voli ke arah tiang jauh lantas terjadilah gol yang dimana skor pertandingan menjadi 2-0.


Babak Kedua

Selepas keluar dari kamar ganti, tempo permainan sedikit cepat, barca kembali mengandakan angka di menit ke-52, lewat aksi Philippe Coutinho usai meneruskan umpan Fati.

Tidak lama berselang saat memasuki menit ke-70, tuan rumah harus rela bermain dengan jumlah 10 orang karena Gerard Pique menjatuhkan Tokmac Nguen di kotak penalti.

Dari hasil penalti Ferencvaros memperoleh skor 1 namun barca kembali mengandakan angka di menit ke-82 lewat torehan Pedri yang memaksimalkan umpan Ousmane Dembele.

Belum puas dengan skor 4-1, Barca kembali mengambil kesempatan emas dari umpan matang Messi yang di teruskan ke Dembele lalu di tembak ke gawang Ferencvaros dan terjadilah tambahan angka sehingga skor menjadi 5-1 hingga permainan usai.(RED)


Barcelona, Barca
Barcelona

Statistik tim

Ferencvaros
Ferencvaros
22 Tendangan 8
11 Tendangan ke arah gawang 2
62{8683c2092de492d2a190cf7fbc06166f47c1e4e1eec97bd8c795afb1b4b0e460} Penguasaan bola 38{8683c2092de492d2a190cf7fbc06166f47c1e4e1eec97bd8c795afb1b4b0e460}
734 Operan 446
90{8683c2092de492d2a190cf7fbc06166f47c1e4e1eec97bd8c795afb1b4b0e460} Akurasi operan 87{8683c2092de492d2a190cf7fbc06166f47c1e4e1eec97bd8c795afb1b4b0e460}
7 Pelanggaran 15
‘0 Kartu kuning 4
1 Kartu merah ‘0
2 Offside 4
5 Tendangan Sudut ‘0